Cara Merawat Bunga Lily Putih

Fakta Unik Bunga Lily Putih

Cara Merawat Bunga Lily Putih – Siapa yang tidak tahu bunga lily putih yang sangat indah ini? bunga yang banyak dicari orang sebagai hiasan di rumah atau hadiah untuk orang tersayang ini ternyata bisa ditanam sendiri di rumah loh. Tanpa perlu membelinya di florist, kini banyak orang bisa menanamnya dengan mudah. Namun tentunya harus dibekali … Read more

Cara Menanam Bunga Dahlia

cara menanam bunga dahlia

Cara Menanam Bunga Dahlia – Perlu diketahui bahwa bunga dahlia merupakan salah satu bunga yang banyak ditanam oleh para penggemar bunga hias. Hal tersebut dikarenakan, bunga dahlia memiliki beragam warna yang indah dan cantik. Selain itu, penanaman dan perawatan bunga dahlia dapat dibilang cukup mudah dan praktis. Tak heran jika sekarang banyak masyarakat yang menanam … Read more

Jenis Tanaman Hias Merambat Untuk Kanopi

Jenis Tanaman Hias Merambat Untuk Kanopi

Jenis Tanaman Hias Merambat Untuk Kanopi – Menghias rumah adalah aktivitas yang sangat menyenangkan. Akan tetapi jika tidak tahu caranya hasil riasan justru membuat rumah terlihat jelek. Terutama hiasan untuk kanopi rumah. Nah, di bawah ini akan dijelaskan tentang jenis tanaman hias merambat untuk kanopi yang membuat kanopi terlihat cantik. Manfaat Menghias Kanopi Selain halaman, … Read more

Cara Menanam Bunga Iris Kuning

cara menanam bunga iris kuning

Cara Menanam Bunga Iris Kuning – Bunga iris kuning adalah salah satu jenis bunga yang paling banyak dicari sebagai pagar rumah, dimana jenis bunga ini adalah jenis tanaman yang mudah sekali tumbuh. Asalkan perawatannya baik dan telaten. Namun, sering sekali banyak orang mengalami kesulitan untuk mengetahui cara menanam bunga iris kuning yang baik, agar hasilnya … Read more

Cara Menanam Bunga Puring

cara budidaya bunga puring

Cara Menanam Bunga Puring – Bunga puring adalah salah satu jenis bunga yang paling banyak diincar oleh masyarakat sebagai penghias perkarangan rumah. Dimana, banyak masyarakat Indonesia mencari tahu cara menanam bunga puring. Indonesia mengenal jenis tanaman puring ini dengan nama ilmiah Codiaeum variegatum. Dari sejarahnya sendiri, bunga ini berasal dari daerah Maluku dan biasanya sering … Read more

Cara Menanam Bunga Lavender

cara menanam bunga lavender

Cara Menanam Bunga Lavender – Bunga lavender atau dikenal dengan nama latin sebagai lavandula afficinalis syn.L. angustifolia, merupakan bunga yang digemari banyak orang. Lavender ini memang tergolong bunga yang sangat menawan dengan baunya yang harum semerbak. Lavender memang memiliki bau yang harum dan plusnya lagi tidak disukai oleh nyamuk. Bagi yang ingin membudidayakannya, artikel kali … Read more

Cara Menanam Bunga Krokot

Perawatan dan Manfaat Bunga Krokot

Cara Menanam Bunga Krokot – Bunga krokot yang tumbuh liar jika di daerah pedesaan, dibiarkan begitu saja di jalan. Berbeda saat bunga krokot berada di daerah kota. Bunga ini menjelma menjadi salah satu bunga hias yang dibudidayakan. Sebuah kebiasaan unik yang terjadi yaitu pada pukul sembilan bunga ini mekar kemudian akan layu kembali. Akhirnya bunga … Read more

Cara Menanam Hidroponik dengan Botol Bekas

Cara Menanam Hidroponik Dengan Botol Bekas

Cara Menanam Hidroponik dengan Botol Bekas – Barang bekas merupakan barang yang sangat bagus dijadikan rekomendasi untuk membuat hasil karya. Karena barang bekas hanya membutuhkan sedikit biaya dan juga ramah lingkungan. Berbagai macam barang bekas yang biasa dijadikan sebagai hasil karya seperti botol bekas. Bukan hanya sebagai hasil karya, cara menanam hidroponik dengan botol bekas … Read more

Cara Membuat Bonsai Bunga Bougenville

cara membuat bonsai bunga bougenville

Cara Membuat Bonsai Bunga Bougenville – Bunga Bougenville mungkin sudah tidak asing lagi di telinga masyarakat Indonesia. Bunga Bougenville ini menjadi salah satu tanaman hias yang sudah sering dibudidayakan di Indonesia. Dikenal sebagai bunga kertas, budidaya bunga Bougenville bisa dilakukan dengan membuat bonsai. Cara membuat bonsai bunga Bougenville juga tidak terlalu rumit membuat banyak orang … Read more

Cara Merawat Anggrek

Cara Merawat Anggrek

Cara Merawat Anggrek – Anggrek merupakan salah satu tanaman hias yang memiliki banyak penggemar dan menjadi salah satu tanaman favorit untuk dibudidayakan. Anggrek sendiri memiliki banyak jenis yang bisa dan mudah untuk dirawat dan dikembangkan, sesuai dengan kebutuhan. Nah, bagi yang ingin merawat atau mengembangkan anggrek, artikel cara merawat anggrek agar rajin berbunga ini wajib … Read more